Friday, December 10, 2010

Tips memperkuat daya ingat

Assalamu'alaikum wr wb
hai s0bat blogger apa kabar nhe, mudah-mudahan dalam keadaan baik yha, aku pun dalam keadaan baik tiada kurang suatu apapun...
Udah lama nhe gak otak atik blog ini, oke dhe langsung aja kali ini aku mau berbagi sedikit informasi nhe mengenai tips memperkuat daya ingat...oke sobat blogger ini dia tipsnya:

1. Latihlah mental, misalnya
dengan menggunakan teknik
puzzle dan teka-teki.Mintalah
pikiran Anda untuk mengingat
apa yang ingin Anda ingat. Simpan berkas, beri indeks dan rekam dengan baik di tempat
yang baik pula. Jangan bingung jika Anda sedang melupakan sesuatu. Mintalah bantuan kepada pikiran bawah sadar. Berikan konteks dan latar belakang fakta dalam pikiran. Ubahlah fakta yang ada ke dalam format yang Anda miliki. Pahami suatu hal secara menyeluruh maka Anda akan mudah ingat. Hindari kerumitan informasi dengan membaginya menjadi
komponen-komponen kecil. Buatlah skema pikiran-pikiran Anda.

2. Latihan fisik (olahraga) tiga kali seminggu. Joging atau lari-
lari kecil merupakan olahraga
efektif untuk otak.

3. Utamakan makan ikan, daging unggas tanpa kulit, dan daging tidak berlemak. Batasi kuning telur, daging berlemak, dan makanan yang digoreng.

4. Diet rendah kalori. Gunakah
karbohidrat yang terdapat
dalam sereal, gandung, sayuran,
dan buah-buahan.

5. Minumlah teh atau kopi paling
tidak secangkir sehari.

6. Gunakan multivitamin sesuai
petunjuk dokter, dan pakailah suplemen yang memacu kinerja
otak.

7. Biasakah rileks dan hindari
stres.

8. Dengarkan musik berirama
barok atau klasik.

9. Jalankan ibadah secara
khusyuk.
Ini aja dulu m0ga bermamfaat.

0 comments:

Post a Comment